hadiah untukmu yang sedang berulangtahun hari ini.. :)
tak perlu ucapkan sejuta rindu tuk lukiskan bagaimana perasaan ini
hanya butuh satu senyuman tulus darimu
tak perlu berikan beribu permata
hanya inginkan satu tatapan tulus darimu
aku mungkin hanya angin lalu,
menjadi angin malam yang mendinginkan dan menyebalkan
tapi taukah kamu?
aku ingin menjadi teman dalam mimpi indahmu
ijinkan aku ya Rabb,
ijinkan aku menjadi teman untuknya,
tak hanya dalam mimpi indahnya,
tetapi juga menjadi teman hidupnya.. :)
saudara selamanya, amin
BalasHapus